Cerita Kita
Mentari di ufuk senja
Kilau cahayanya merengkuh Sukma
Yang membawaku larut
Dalam cerita Kita
Bayanganmu seakan nyata
Kilau senyumanmu datang menggoda
Membuatku ingin
Selalu terus bersama
Walaupun kita tak lagi bersama
Ku yakin engkau takkan pernah bisa
Melupakan hal yang dulu terbina
Antara kita , berdua